Mozilla Firefox adalah sebuah brower yang nyamna dan mudah digunakan memiliki fitur canggih seperti integrated search toolbars dan tabbed browsing. Mozilla Firefox merupakan program aplikasi untuk browsing internet yang dikembangkan melalui open source. Program aplikasi ini pertama kali dikembangkan untuk system operasi berbasis Linux. Namun lambat laun seiring dengan perkembangannya, program aplikasi untuk web browser ini juga bisa digunakan untuk system operasi Windows maupun MaC OS. Tidak hanya itu saja kelebihan Mozilla Firefox, dibawah ini ada beberapa kelebihan Mozilla Firefox sehingga pengguna internet sering menggunakan Mozilla Firefox sebagai browser dari pada yang lain.
1. Browser web Firefox adalah kombinasi ideal dari performance dan security.
2. Ukurannya yang kecil.
3. ActiveX security yang rapat dan fitur lengkap seperti tabbed browsing, pop-up blocking, RSS reader, download manager, password manager, automatic updates, customized search, dan lain-lain.
4. Firefox dapat berjalan di platform system informasi Windows, Linex, dan MaC OS x.
5. Fitur security dan privacy tools, termasuk pop-up blocking and selective image and cookie loading.
6. Dengan fitur-fitur ease of use, stability, and, security menjadikan Mozilla Firefox dalam waktu singkat sebagai favorit dan dibahas oleh media terkemuka.
0 komentar:
Posting Komentar