Cara Menerapkan Tampilan Facebook Terbaru News Feed, Facebook kini mengeluarkan gagasan baru bagi penggunanya. Setelah beberapa waktu lalu Facebook update tampilan profil setiap pengguna dengan nama Time Line atau Kronologi, sekarang ada yang baru lagi. Tampilan ini bernama News Feed.
Tampilan Facebook kali ini (News Feed) menggantikan tampilan kronologi yang mungkin anda masih gunakan pada saat ini, katanya karena Time Line mempunyai tampilan "Keruwetan". Ini dapat anda lihat pada
http://www.facebook.com/about/newsfeed
yang mengatakan Selamat Tinggal Keruwetan
Halo berita yang menarik dan menyegarkan.
Cukup dulu penjelasan tentang tampilan facebook terbaru ini, jika anda sudah tidak sabar bagaimana cara menerapkan tampilan facebook terbaru atau news feed ini, saya akan menerangkan cara cara nya.
Cara Menerapkan Tampilan Facebook Terbaru News Feed
1. Kunjungi alamat
http://www.facebook.com/about/newsfeed
untuk memesan penerapan tampilan baru ini menggantikan tampilan kronologi anda2. Gulung scrollbar anda sampai paling bawah seperti pada gambar
Klik tulisan berwarna hijau Masuk Daftar Tunggu! Pada gambar tidak ada karena saya sudah mengkliknya. Jika sudah di klik, begitulah tulisannya Anda masuk daftar tunggu!
3. Menurut pengalaman saya, kronologi saya berubah menjadi news feed keesokan harinya. Tidak langsung berubah. Selamat Mencoba
Saya sudah berhasil menerapkannya dan tampilan pun berubah
Tampilannya menjadi rapi, teratur dan enak dipandang mata bukan? ayo dapatkan segera.
Bagaimana? apakah anda sudah berhasil menerapkan tampilan news feed di profil anda? Sekian dulu postingan Jona Rendra yang berjudul Cara Menerapkan Tampilan Facebook Terbaru News Feed, semoga bermanfaat untuk anda dan jika ada pertanyaan silahkan poskan komentar
0 komentar:
Posting Komentar