Navbar

Global Var

Sabtu, 24 Agustus 2013

Cara Merubah Bahasa Di Facebook Menjadi Bahasa Jawa


Bahasa apa yang sering kalian gunakan di facebook? Apakah bahasa Indonesia atau bahasa Inggris? Mungkin saat ini menggunakan dua bahasa tersebut sudah terlalu mainstream. Bagaimana tidak, karena hampir semua pengguna facebook khususnya di Indonesia sering menggunakan dua bahasa tersebut. Nah, jika kalian ingin tampil berbeda dengan orang lain, saya punya sedikit trik facebook yakni merubah bahasanya menjadi bahasa Jawa. Tidak sulit untuk merubah bahasanya, bahkan anak kecil saja juga bisa melakukannya. Oh iya,, trik ini khusus bagi kalian yang mengerti bahasa Jawa, karena jika kalian tidak bisa berbahasa Jawa akan sulit mengembalikannya ke bahasa semula (kecuali jika kalian sudah hafal, cara merubah bahasa di facebook).


Inilah langkah-langkahnya, silahkan dibaca dan segera di praktekkan di facebook kalian.
1. Pertama masuk ke facebook kalian.
2. Dilanjutkan dengan klik disini.
3. Kemudian copy kode dibawah ini, di address bar dan klik Enter.
javascript:intl_set_locale(null, "FOOTER", "jv_ID");

4. Terakhir lihatlah facebook kalian, jika berhasil maka bahasanya akan berubah menjadi bahasa Jawa.

Ikuti ANK’s Blog di twitter dan bergabunglah bersama kami di facebook untuk mendapatkan update informasi tentang  games, music, film, software, dll.


0 komentar:

Comments Utility