Navbar

Global Var

Rabu, 04 April 2012

Yang Manis Yang Berbahaya


Panas-panas gini enaknya minum yang dingin-dingin. Minum es teh enak tuh, sambil ngaso dibawah pohon yang rindang.. Kita tahu bahwa teh mengandung vitamin b kompleks, C dan E juga fluoride. Tapi walaupun banyak mengandung vitamin tapi minum teh juga ada batasannya, betul tidak ??? Kenapa? Karena bila minum teh secara berlebihan membuat liver serta ginjal bekerja ekstra untuk mengurainya dalam tubuh.

Lalu gimana efeknya bila minum teh secara berlebih ditambah gula dan es batu??? Nah, ini nih yang kita harus tahu. Minum teh secara berlebihan dapat menyebabkan batu ginjal, teman-teman. Nah yang biasa kena batu ginjal itu cowok-cowok. Karena cowok punya resiko empat kali lebih besar dari cewek. Apalagi yang umurnya 40 tahunan resikonya lebih besar lagi. Makanya di Jepang dan Inggris, punya tea time yaitu waktu yang tepat untuk minum teh bagi mereka yang gemar minum teh.
Lalu bagaimana donk???? Ya kita dapat membatasi minum teh kita. Jangan berlebih, kan itu juga nggak baik untuk kesehatan. Lalu kita dapat menambah asupan minum teh kita dengan cara minum air putih, karena itu lebih sehat dan aman untuk kesehatan. Selain itukan lebih terjaga kebersihannya. Apakah air dari teh dan es batu yang dijual di pinggir jalan itu berasal dari air yang bersih.
Nah dari yang kit abaca di atas, otomatis kita udah tau rugi bila minum teh secara berlebih. Trus kita imbangi dengan minum air. Nah tahu nggak manfaat air apa saja???

1.       Menstabilkan suhu tubuh. 
2.       Pelumas persendian. 
3.       Meredam benturan bafi organ vital. 
4.       Membentuk sel-sel baru, memelihara dan mengganti sel yang sudah rusak. 
5.       Melarutkan dan mengeluarkan toxin dalam tubuh.
Jadi jangan lupa ingatkan orang-orang yang kamu saying untuk mengontrol minum teh mereka. Jagalah tubuh kita, biasakan hidup sehat juga yaahhh!!!!!!

0 komentar:

Comments Utility